Hubungan Sejarah dengan Ilmu-Ilmu Sosial Lainnya
Posted by Unknown on 09:33 with No comments
Sejarah
sebagai sebuah ilmu memiliki keterkaitan yang erat dengan ilmu-ilmu sosial lain. Sejarah
sebagai salah satu ilmu sosial memiliki posisi dan peran yang strategis, di
mana analisis sejarah dapat dimasukkan ke dalam bidang kajian ilmu-ilmu sosial
lainnya. Ilmu-ilmu sosial, baik itu ekonomi, sosiologi, antropologi, politik, geografi, kewarganegaraan, dan sebagainya, dapat dipastikan membutuhkan analisis historis dalam melengkapi kajiannya. Terlebih sosiologi perubahan sosial, untuk mengetahui suatu fenomena mengalami perubahan atau tidak tentunya perlu menilik fenomena terdahulu. Kesenjangan antara fenomena dulu dan kini itulah yang dapat dikatakan sebagai perubahan sosial. Ini hanya sebagian kecil isi dari essay. Bagian awal tulisan ini akan menjelaskan konsep-konsep sejarah,
kemudian akan dijelaskan hubungannya dengan ilmu-ilmu sosial lainnya.
Uraian secara lengkap dapat ditemui dalam essay di bawah ini.
Untuk men-download tulisan ini, silahkan klik link di bawah ini.
0 komentar:
Posting Komentar